meski ini bisa dibilang anime lama, tapi seenggaknya ngerekomendasiin Anime Horror buat pecinta horror. :3
Plot
Bermula di desa sepi bernama Sotoba, pada musim panas tahun '90 an. kematian aneh terjadi di desa tersebut bersamaan dengan datangnya keluarga aneh di mansion Kanemasa yang berada diatas bukit. kematian aneh ini dianggep sebagai wabah penyakit oleh Dokter Toshio Ozaki yang merupakan pemilik satu-satunya rumah sakit di desa tersebut.
Korban pertama dari kematian misterius ini adalah Megumi Shimizu, gadis SMA yang tidak meyukai desa kelahirannya dan ingin pergi meninggalkan desa untuk menjadi artis terkenal. awalnya, Megumi melihat ke arah amnsion Kanemasa dan tertarik untuk mengunjunginya. tetapi hingga malam hari dia tak kembali, dan warga desa mulai mencarinya, hingga di temukan tidak sadarkan diri.
Dr. Aozaki mengasumsikan Megumi mengalami kurang darah, dan harus istirahat total, tapi bukannya membaik keadaannya makin buruk sampai menuju kematian.
keadaan serupa terjadi pada warga desa tersebut.
perlahan-lahan Dr. Ozaki nyelidikin kematian misterius di desa itu, sampai pada suatu waktu dia mengetahui bahwa yang melakukan pembunuhan di desa itu adalah "Shiki" dalam cerita di jepang, Shiki adalah seseorang yang sudah mati, namun bangkit lagi dan menjadi jahat. teman masa kecil sang dokter Muroi Seishin adalah anak dari biksu besar di desa itu, mengetahui apa yang dilakukan Dr. Ozaki pada istrinya. Dr. Ozaki yang sudah tahu bahwa istrinya berubah menjadi Shiki membunuhnya dengan menusukan pasak ke jantungnya, dan memberitahukan semua hal tentang kejadian aneh didesa kepada Seishin.
lanjut cerita, Dr.Ozaki mulai membeberkan tentang keberadaan Shiki di desa otoba. warga desa yang tersisa mulai memburu para Shiki dengan cara yang sama oleh Dr. Ozaki membunuh istrinya yang telah berubah menjadi Shiki. Menusukan pasak kayu ke jantung para Shiki.
Buat yang penasaran gimana cerita Shiki lengkapnya, bisa download di Disini
Status: Tamat (Yaiyalah udah dari kapan nih anime :D)
jumlah Episode: 1 - 22 Episode + 2 Episode OVA
Buat Soundtracknya sih diisi sama Band Buck.Tick dan Kanon x Kanon. :3
jumlah Episode: 1 - 22 Episode + 2 Episode OVA
Buat Soundtracknya sih diisi sama Band Buck.Tick dan Kanon x Kanon. :3
0 Ocehan:
Post a Comment
Silahkan Berkomentar disini.
berkomentar lah yang baik dan sopan. Terimakasih. ^_^